Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis Sempurna

Delicious, fresh and tasty.

Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis. Tidak perlu Mixer Dan tanpa Oven. Hasilnya sangat menul-menul bersarang dan seratnya panjang-panjang. Bolu karamel sarang semut tanpa oven

Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis Enak

Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis Resep Bolu caramel sarang semut tanpa mixer anti gagal. Cara Sederhana Membuat Resep Bolu Karamel Seperti Rumah Sarang Semut. Kalau dilihat dari warnanya, kue satu ini mungkin memang tidak terlalu menarik. Kamu bisa mengolah Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis dengan menggunakan bahan berikut ini 9 dan dengan beberapa langkah 9 yang mudah. Dan inilah cara yang bisa kamu gunakan untuk memasak makanan itu.

Bahan-bahan yang dibutuhkan dalam Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis

  1. Siapkan 200 gr gula pasir (pakai 180 kalo kurang suka manis).
  2. Sediakan 200 ml air panas.
  3. Sediakan 2 btr telur ukuran besar.
  4. Siapkan 1 saset kental manis (40gr).
  5. Sediakan 60 gr tepung terigu protein sedang.
  6. Sediakan 60 gr tepung tapioka.
  7. Sediakan 1/4 sdt soda kue.
  8. Siapkan 1/4 sdt baking powder.
  9. Siapkan 50 gr margarin, lelehkan.

Warnanya yang hitam pasti membuat banyak orang beranggapan bahwa kue karamel ini adalah kue. Kue karamel dengan rongga menyerupai sarang semut ini ternyata mudah dibuat di rumah. KOMPAS.com - Bernama sarang semut, tetapi kue ini bukan berarti terbuat dari sarang semut betulan, melainkan punya bentuk yang mirip dengan sarang semut. Bolu karamel merupakan penganan manis yang terbuat dari bahan dasar tepung terigu, telur dan gula pasir yang dibuat karamel terlebih dahulu.

Cara membuat Bolu caramel / sarang semut tanpa oven ekonomis

  1. Masak gula diatas panci dengan api kecil, ketika sebagian gula mulai mencair, aduk-aduk dengan spatula kayu.
  2. Ketika gula sudah mencair semua rata, tambahkan air panas pelan2 sambil terus diaduk. Masak hingga mendidih kembali, segera matikan api, diamkan hingga dingin. (maaf saat menuang air tidak sempat kefoto, karena proses sangat cepat dan tidak bisa sambil pegang hp).
  3. Dalam bowl, campur telur dan kental manis. Kocok hingga cukup berbusa.
  4. Tambahkan campuran tepung(terigu+tapioka+soda kue+baking powder), dan caramel secara bergantian. Aduk hingga licin atau tidak ada yang bergerindil.
  5. Tambahkan margarin cair, aduk rata. Tuang sambil disaring kedalam panci yang telah dioles carlo (bisa dengan semir margarin lalu ditabur terigu).
  6. Nyakalan kompor pakai api paling kecil (api lilin), tumpuk 2 tungku, kemudian letakkan panci berisi adonan diatasnya.
  7. Biarkan terbuka hingga muncul banyak buih/ gelembung (sekitar 20 menit pertama), kemudian tutup, panggang lagi sampai matang.
  8. Sekitar 15 - 20 menit kemudian, bisa dicek, jika permukaannya telah kering itu tandanya bolu sudah matang, tes tusuk untuk memastikan bagian dalamnya..
  9. Tunggu hangat baru keluarkan dari panci, biarkan dingin kemudian potong sesuai selera. Yee.. seratnya panjang, full nyarang 😍👏👏.

Cara Cara Hasilkan Uang di Youtube Rp600 Juta dari 2 Juta View

Kerja di Rumah Modal Hp Dapet Rp12 Juta/Bulan, Cocok untuk Ibu Rumah Tangga

4 Ide Usaha di Rumah Tanpa Modal Uang, Cukup Pakai Hp

Bolu karamel memiliki tekstur sangat empuk dan kenyal sehingga sangat disukai oleh siapapun. Sajian kue bolu caramel sarang semut adalah hidangan yang enak dan lezat. Resep Bolu Pandan Kukus Modal Ekonomis!!! Resep Kue Garpu Renyah Gurih Bahan Ekonomis. Kue sarang semut adalah salah satu kue khas Indonesia.