Misro Keju Simpel Super Enak (tanpa kelapa).
Misro Keju Simpel Super Enak (tanpa kelapa) Menggugah Selera

Bahan-bahan yang dibutuhkan dalam Misro Keju Simpel Super Enak (tanpa kelapa)
- Siapkan 500 gram singkong parut.
- Siapkan 1/2 buah keju (merk apa saja) diparut.
- Siapkan 2 bongkah gula merah iris2.
- Siapkan 4 cup kecil unsalted butter (saya pake merk Elle).
- Siapkan Minyak Orilia untuk menggoreng.
- Siapkan 1/2 sdm garam.
Cara membuat Misro Keju Simpel Super Enak (tanpa kelapa)
- Siapkan singkong parut dalam wadah yg agak besar. Boleh diperas2 dulu dg tangan atau pakai kain bersih utk mengurangi air nya. Tidak juga tidak apa2..
- Lelehkan unsalted butter + garam dg wajan anti lengket.
- Campurkan lelehan butter garam di nomor 2 ke dalam singkong parut di wadah. Aduk merata dg spatula..
- Siapkan gula merah yg sudah diiris2. Akan digunakan sbg bahan isian..
- Bentuk bulat2 atau lonjong, atau sesuai selera adonan, dan isikan dg parutan gula merah yg sudah disiapkan..
- Tuangkan minyak secukupnya (sampai kira2 saat menggoreng cukup merendam misro). Panaskan dg api sedang, lalu kecilkan sedikit saat sudah cukup panas..
- Goreng misro sampai coklat keemasan. Tiriskan sebentar, krn minyak nabati maka hasil akhir tdk akan terlalu berminyak..
- Selamat menikmati selagi hangat! 😍.
Cara Cara Hasilkan Uang di Youtube Rp600 Juta dari 2 Juta View
Kerja di Rumah Modal Hp Dapet Rp12 Juta/Bulan, Cocok untuk Ibu Rumah Tangga
4 Ide Usaha di Rumah Tanpa Modal Uang, Cukup Pakai Hp